Tentang Sang Menang

“SANG MENANG”

Relawan Depok Kaesang Menang “Sang Menang” dideklarasikan di Depok, Kamis 1 Juni 2023 bertepatan dengan Peringatan Hari Lahir Pancasila ke-78.

“Sang Menang” bertujuan menggalang seluruh warga yang menginginkan perubahan di Kota Depok. Setelah 20 tahun dikuasai oleh Partai Keadilan Sejahtera (PKS), Kota Depok menjadi stagnan dan jauh tertinggal dibandingkan kota-kota penyanggan Ibukota Jakarta lainnya. Selama tiga tahun berturut-turut Kota Depok masuk di jajaran kota paling intoleran di Indonesia. 

Saatnya semua Warga Depok bergerak memperbaiki kota dari kerusakan.